BAB 2 - IKLAN, SARANA KOMUNIKASI
BAB 2
IKLAN, SARANA KOMUNIKASI
1. Pengertian teks iklan, slogan, dan poster
yang mendorong, membujuk khalayak agar tertarik pada barang dan jasa
yang ditawarkan. Iklan juga dapat diartikan sebagai pemberitahuan kepada
khalayak mengenai suatu barang dan jas
Slogan adalah perkataan atau kalimat pendek yang dipakai sebagai dasar
tuntuntan (pegangan hidup); prinsip utama dari suatu usaha, organisasi,
dan sebagainya. Slogan sering pula disebut moto atau semboyan
Poster adalah plakat (kata-kata dan gambar) yang dipajang di tempat-
tempat umum. Poster hampir sama dengan iklan, yakni pemberitahuan
suatu ide, hal baru, atau hal penting kepada khalayak.
2. Fungsi iklan, slogan, dan poster
Fungsi Iklan
1. Fungsi informasional, iklan memberitahukan kepada konsumen tentang karakteristik suatu produk juga berbagai manfaat yang mereka peroleh.
2. Fungsi transformasional, iklan berusaha untuk mengubah sikap-sikap yang dimiliki oleh konsumen terhadap merek, pola-pola belanja, gaya hidup, teknik-teknik mencapai sukses.
Fungsi Slogan
1. Slogan berfungsi untuk mendidik masyarakat.
2. Slogan juga bisa berfungsi sebagai pemacu semangat.
3. Slogan berfungsi sebagai motivasi.
4. Slogan berfungsi untuk mempengaruhi seseorang untuk melakukan atau pun untuk tidak melakukan sesuatu.
5. Slogan juga bisa difungsikan sebagai alat propaganda politik.
Fungsi Poster
Adapun fungsi dari poster adalah untuk memberikan informasi tambahan mengenai sesuatu kepada masyarakat luas. Diharapkan dengan melihat dan membaca poster, tujuan dari si pembuat akan tersampaikan melalui tulisan dan gambar yang ditampilkan.
3. Agar lebih jelas, silahkan cermati video pembelajaran berikut ini:
4. Latihan memahami iklan dan slogan
B. Undangan Ulang Tahun
C. Sertifikat
D. Iklan Layanan Masyarakat
E. Pertunjukan
G. Logo
H. Meme
J. Quote
IKLAN, SARANA KOMUNIKASI
1. Pengertian teks iklan, slogan, dan poster
yang mendorong, membujuk khalayak agar tertarik pada barang dan jasa
yang ditawarkan. Iklan juga dapat diartikan sebagai pemberitahuan kepada
khalayak mengenai suatu barang dan jas
Slogan adalah perkataan atau kalimat pendek yang dipakai sebagai dasar
tuntuntan (pegangan hidup); prinsip utama dari suatu usaha, organisasi,
dan sebagainya. Slogan sering pula disebut moto atau semboyan
Poster adalah plakat (kata-kata dan gambar) yang dipajang di tempat-
tempat umum. Poster hampir sama dengan iklan, yakni pemberitahuan
suatu ide, hal baru, atau hal penting kepada khalayak.
2. Fungsi iklan, slogan, dan poster
Fungsi Iklan
1. Fungsi informasional, iklan memberitahukan kepada konsumen tentang karakteristik suatu produk juga berbagai manfaat yang mereka peroleh.
2. Fungsi transformasional, iklan berusaha untuk mengubah sikap-sikap yang dimiliki oleh konsumen terhadap merek, pola-pola belanja, gaya hidup, teknik-teknik mencapai sukses.
Fungsi Slogan
1. Slogan berfungsi untuk mendidik masyarakat.
2. Slogan juga bisa berfungsi sebagai pemacu semangat.
3. Slogan berfungsi sebagai motivasi.
4. Slogan berfungsi untuk mempengaruhi seseorang untuk melakukan atau pun untuk tidak melakukan sesuatu.
5. Slogan juga bisa difungsikan sebagai alat propaganda politik.
Fungsi Poster
Adapun fungsi dari poster adalah untuk memberikan informasi tambahan mengenai sesuatu kepada masyarakat luas. Diharapkan dengan melihat dan membaca poster, tujuan dari si pembuat akan tersampaikan melalui tulisan dan gambar yang ditampilkan.
3. Agar lebih jelas, silahkan cermati video pembelajaran berikut ini:
4. Latihan memahami iklan dan slogan
5.Unsur-Unsur Pembentuk Iklan
Adapun maksud iklan itu sendiri dapat kamu pahami secara
lebih lengkap berdasarkan unsur-unsur pembentuknya, yang meliputi sumber,
pesan, media, penerima, efek, umpan balik, dan konteks.
a. Sumber adalah pemasang iklan, yang berinisatif, dan penyandang dana dari pemasangan suatu iklan.
b. Pesan adalah informasi yang disampaikan. Wujudnya bisa berupa pesan verbal dan pesan nonverbal.
c. Media adalah sarana yang digunakan, misalnya media cetak, elektronik, dan sarana-saran lainnya.
d. Penerima adalah individu atau kelompok masyarakat yang menjadi sasaran atau objek iklan.
e. Efek adalah perubahan yang terjadi pada diri penerima, baik itu dalam aspek sikap, pola pikir, perilaku, kebiasaan, dan pola hidup.
f. Umpan balik adalah tanggapan, reaksi, atau respons yang dikehendaki dari penerima pesan, misalnya dengan membeli produk yang ditawarkan dan menolak pemakaian narkoba.
6. Informasi, pesan, dan ajakan dalam iklan
a. Hal apakah yang ditawarkan dalam iklan itu?
posyandu
b. Siapakah pihak yang mengiklankan/menawarkan jasa tersebut?
pemerintah/ dinas kesehatan
c. Pesan apa yang terdapat dalam iklan tersebut?
agar orang tua memeriksakan kesehatan anaknya secara rutin
d. Di manakah iklan seperti itu biasanya dipajang?
di puskesmas dan rumah sakit
e. Bagimana bentuk respons yang diharapkan dari khalayak dengan pemasang iklan tersebut?
agar masyarakat rutin memeriksakan anaknya ke posyandu tiap bulan
7. Buat poster, iklan, flyer:
A. Undangan pernikahan
A. Undangan pernikahan
B. Undangan Ulang Tahun
C. Sertifikat
D. Iklan Layanan Masyarakat
E. Pertunjukan
F. Iklan Komersial
G. Logo
H. Meme
I. Gambar Danbo/sejenisnya
J. Quote
K. Poster Kota Kediri
8. Resume halaman 41-50
9. Resume halaman 52-55
10. Contoh soal
Comments
Post a Comment